DETAIL DOCUMENT
RANCANG BANGUN MANAJEMEN HUBUNGAN PELANGGAN BERBASIS WEB PADA PT. SURYA KENCANA KERAMINDO
Total View This Week0
Institusion
STMIK Global Informatika Mdp
Author
Virgianto, Ferry
Subject
QA75 Electronic computers. Computer science 
Datestamp
2021-04-20 02:13:32 
Abstract :
PT. Surya Kencana Keramindo merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dibidang penjualan bahan bangunan. PT. Surya Kencana Keramindo memiliki upaya dalam meningkatkan penjualan, mendapatkan pelanggan baru serta mempertahakan pelanggan lama. Adapun tujuan dari pembuatan sistem ini agar dapat membantu menyampaikan informasi mengenai produk dan promosi, untuk membuat system informasi Customer Relationship Management berbasis web yang dapat membantu pelanggan dalam melakukan pembelian, dan dapat bertanya melalui livechat. Proses pengembangan sistem ini menggunakan metode pengembangan RUP yang terdiri dari fase permulaan, fase perencanaan, fase kontrsuksi, fase transisi. Sedangkan pada rancangan dan implementasi sistem terdiri dari Diagram Activity, Diagram Sequene, dan Diagram Class. Aplikasi tersebut menggunakan Framework Code Igniter untuk menganalisis permasalahan menggunakan analisis PIECES. Hasil dari penulisan skripsi ini adalah. Sistem yang akan dibangun ini diharapkan dapat mengatasi permasalahan pada PT. Surya Kencana Keramindo 
Institution Info

STMIK Global Informatika Mdp