DETAIL DOCUMENT
ANALISA TEGANGAN BELT PADA CONVEYOR KAPASITAS 60 TON/JAM TERHADAP BEBAN YANG DIBERIKAN OLEH BATU BARA DI PT PLN (PERSERO) NII TANASA KENDARI
Total View This Week14
Institusion
Universitas Halu Oleo
Author
ARDI ANSYA, E1C1 14 037
Subject
Analisa Tegangan Belt 
Datestamp
2020-03-10 06:28:55 
Abstract :
Abstrak Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tahanan yang di alami belt.Dalam penelitian ini peneliti menggunakan karung, penggaris panjang dan timbangan untuk memperoleh data, data-data awal, penelitian sebelumnya, dan buku-buku panduan. Dari hasilpengamatan dan analisa perhitungan data,belt menerima tahanan untuk berat bermuatan (qbeban) sebesar 184,56 kg, tahanan pada bagian kembali tanpa muatan (qi) sebesar 58, 203 kg, dan untuk tahanan yang terjadi akibat gesekan antara sabuk dengan landasan diam (qbeban’) sebesar 1744,803 kg. Dari hasil pengamatan dan analisa perhitungan data,belt menerima tahanan paling besar yaitu pada saat belt mengalami gesekan pada landasan diam yaitu sebesar 1744,803 kg. Kata kunci : Tahanan, beban dan belt conveyor 
Institution Info

Universitas Halu Oleo