DETAIL DOCUMENT
PENGARUH PENGGUNAAN UAP KERING PADA PROSES PIROLISISLIMBAH PLASTIK
Total View This Week14
Institusion
Universitas Halu Oleo
Author
LALU JUNAEDI RAHMAT YUDIA PUTRA, E1C115029
Subject
Uap Kering 
Datestamp
2020-02-18 02:20:50 
Abstract :
ABSTRAK Lalu Junaedi Rahmat Yudia Putra (2019), Pengaruh Penggunaan Uap KeringPada Proses Pirolisis Limbah Plastik. Dibimbing oleh bapakBudiman Sudia, ST.,MT, (Sebagai Pembimbing I) Dan Bapak Ir. Samhuddin, M.P.W (sebagaipembimbing ii). Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan pengaruhpenggunaan uap kering terhadap tekanan gas dan suhu pembakaran gas yangdihasilkan. Pada penelitian ini digunakan reaktor kapasitas 500 gram dengan variabelyang digunakan yaitu sampah plastik jenis PET (Polyethylene) dengan dua jenispengujian yaitu pirolisis tanpa uap kering dan pirolisis dengan uap kering. sitedi.uho.ac.id Perpustakaan UHO Penelitian dimulai pada persiapan bahan uji, persiapan reaktor, percobaanpendahuluan dan penelitian dengan reaktor pirolisis gas. Selanjutnya dilakukananalisis untuk masing–masing hasil produk. Tekanan gas tertinggi didapatkan percobaan pirolisis dengan uap kering yaitu denganrata-rata 0,04125 MPa sedangkan untuk pirolisis tanpa uap 0,02375 MPa. Sementarauntuk suhupembakaran gas rata-rata tertinggi didapatkan pada percobaan pirolisistanpa uap kering dengan suhu 971,5 °C, sedangkan suhu rata-rata pada pirolisisdengan uap kering yaitu 962,75 °C. Kata kunci: Pirolisis, Sampah plastik PET, gas, Uap Kering 
Institution Info

Universitas Halu Oleo