DETAIL DOCUMENT
AFFIXATION OF SELULUNG DIALECT: A DESCRIPTIVE STUDY
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pendidikan Ganesha
Author
Karsanata, I Putu Anom
Subject
L Education (General) 
Datestamp
2022-02-07 05:16:17 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan awalan, akhiran, dan kombinasi imbuhan dalam dialek Selulung. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Tiga informan dari warga desa Selulung dipilih sebagai sampel penelitian berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan oleh Samarin (1967), dan salah satu kriteria penting adalah informan harus berasal dari masyarakat asli desa selulung. Proses pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan lima instrument, yaitu: peneliti sebagai instrument utama, lembar observasi, daftar kata (swadesh and budasi wordlist), pedoman wawancara, dan perekam suara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada tiga macam imbuhan yang ditemukan dalam dialek desa Selulung. Imbuhan yang ada di dialek Selulung adalah: awalan {N-; a-; ma-; pa-; ka-}, akhiran {-a; -e; -in; -ang; -an; -ne; -ane}, kombinasi imbuhan {N-in; N-ang; ma-an; ma-ang}. Tidak ada indikasi penggunaan sisipan di dialek Selulung, itu terjadi karena tidak ada kata-kata di dialek Selulung yang menggunakan sisipan. 
Institution Info

Universitas Pendidikan Ganesha