DETAIL DOCUMENT
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KETERAMPILAN CHEST PASS DALAM PERMAINAN BOLA BASKET MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIF LEARNING TIPE TWO STAY TWO STRAY (Penelitian Tindakan Kelas Pada Peserta Didik kelas VII C SMP Negeri 7 Tasikmalaya Tahun Ajaran 2023)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Siliwangi
Author
Hidayat, Andri Setiawan
Subject
L Education (General) 
Datestamp
2023-08-10 02:40:11 
Abstract :
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar dengan menggunakan model cooperative learning tipe two stay two stray kelas VII C SMP Negeri 7 Kota Tasikmalaya tahun ajaran 2023. Mmetode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas atau PTK yang dilakukan sebanyak 2 siklus. Objek dari penelitian ini adalah siswa kelas VII C SMP Negeri 7 Kota Tasikmalaya sebanyak 29 siswa dalam satu kelas dengan jumlah siswa laki?laki sebanyak 17 Orang dan siswa perempuan sebanyak 12 Orang. Berdasarkan hasil penelitian, pengolahan data, analisis data dan penguji hipotesis, secara keseluruhan. Kata Kunci : Chest Pass, Bola Basket, Keterampilan, Cooperatif Learning, Two Stay Two Stray 
Institution Info

Universitas Siliwangi