DETAIL DOCUMENT
ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS LASAN DENGAN METODOLOGI SIX SIGMA PADA PT. XYZ (Studi Kasus Pada Proyek EPCI HCML for MBH Development)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Bakrie
Author
Wahono, Agus
Subject
Industrial & Manufacturing Engineering 
Datestamp
2018-02-28 05:11:09 
Abstract :
Penelitian ini mengkaji kualitas pengelasan (studi kasus pada proyek EPCI HCML for MBH Development) dengan metodologi six sigma pada PT. XYZ. Setelah dilakukan pengukuran baseline kinerja (nilai DPMO & level Sigma), di peroleh nilai DPMO untuk kegiatan pengelasan adalah 66.326 DPMO atau setara dengan 3.0 Sigma. Dari hasil analisis menggunakan diagram Pareto dan diagram sebab akibat diketahui bahwa ada 5 (lima) faktor penyebab utama terjadinya cacat pengelasan, yaitu faktor mesin, faktor manusia, faktor metode, faktor material, dan faktor lingkungan 
Institution Info

Universitas Bakrie