DETAIL DOCUMENT
HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN LARI DENGAN KELINCAHAN MENDRIBBLE BOLA DALAM PERMAINAN BOLA BASKET SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 22 PALEMBANG
Total View This Week0
Institusion
Universitas Bina Darma
Author
M. DANNY RYO, SAPUTRA
Jaka, Darmawan
Dewi, Septaliza
Subject
RC1200 Sports Medicine 
Datestamp
2020-02-25 03:57:13 
Abstract :
Masalah dalam penelitain ini adalah siswa SMP Negeri 22 Palembang masih lambat dalam menggiring bola untuk menghindari sergapan lawan. Ketika siswa menggiring bola daengan mudah siswa lain mengambil bola tersebut. Siswa pun sulit untuk melakukan gerakan merubah arah ke arah lain dengan cepat dalam menghindari kawalan lawan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar Hubungan antara kecepan lari dengan Kelincahan MEndribble Bola pada Permainan Bola Basket Siswa SMP Negeri 22 Palembang. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMP Negeri 22 Palembang yang berjumlah 128 orang dan diambil menjadi 26 orang. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah metode korelasional yang bertujuan untuk melihat hubungan antara dua gejala atau lebih. Teknik analisa data yang digunakan adalah korelasi product-moment dan kemudian diuji kebeartian koefisien korelasi tersebut. Berdasarkan dari hasil penelitian, diperoleh fhitung 6,21 dan ftabel sebesar 2,064 pada taraf kepercayaan a=0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, terdapat hubungan yang signifikan antara kecepatan dan kelincahan terhadap keterampilan menggiring bola pada permainan bola basket denga fhitung 6,21 sedangkan ftabel sebesar 2,064. 
Institution Info

Universitas Bina Darma