DETAIL DOCUMENT
LKP : Aplikasi Penjadwalan Checkup Pasien dengan Menggunakan SMS Notification pada Rumah Sakit Petrokimia Gresik (RSPG)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Dinamika
Author
Doni Fitrah Ajieb (STUDENT ID : 10410100125)
Pantjawati Sudarmaningtyas (LECTURER ID : 0712066801)
Subject
380 Commerce, communications, transport 
Datestamp
2020-04-29 06:55:54 
Abstract :
Rumah Sakit Petrokimia Gresik merupakan salah satu Rumah sakit yang merupakan mitra kerja dari PT Jamsostek Cabang. Rumah Sakit ini merupakan Rumah sakit umum yang didalamnya terdapat unit perawatan Radiologi, CT Scan, dll. Rumah Sakit Pertokimia merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dimana Rumah Sakit ini beralamat di Jl. Jenderal Ahmad Yani no 69 Gresik. Penjadwalan merupakan suatu hal yang sangat penting dalam rumah sakit apalagi jika penjadwalan tersebut dikaitkan dengan masalah Checkup yang sangat penting bagi pihak pasien. Checkup merupakan hal yang penting bagi pasien karena jika pasien sampai melewatkan Checkup mereka maka hal tersebut akan mempengaruhi kesehatan pasien itu sendiri. Oleh karena itu untuk meminimalisir terjadinya hal tersebut diperlukanlah sebuah sistem yang bisa memberikan informasi jadwal Checkup kepada pasien sehingga tidak ada pasien yang melewatkan jadwal Checkup mereka. 
Institution Info

Universitas Dinamika