DETAIL DOCUMENT
Pelaporan Pph Pasal 4 Ayat 2 Dengan Menggunakan E-Filling Pada Pt. X (Persero) Unit Induk Jawa Barat
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Ekuitas
Author
Patimah, Herlina
Subject
Pelaporan 
Datestamp
2021-08-25 06:02:30 
Abstract :
Tujuan studi ini membahas tentang Pelaporan PPh Pasal 4 Ayat 2 dengan Menggunakan E-Filling yaitu untuk mengetahui Penerapan e-filling sebagai suatu langkah yang diharapkan dapat memberikan layanan prima terhadap masyarakat sehingga dapat meningkatkan kepuasan wajib pajak dan penerapan e-filling juga diharapkan dapat meningkatkan kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan kebijakan e-filling dan pengaruhnya terhadap kepatuhan wajib pajak dalam penyampaian surat pemberitahuan (SPT) tahunan dan SPT Masa di PT. PLN (Persero) Unit Induk Jawa Barat. Metode studi yang digunakan dalam studi ini adalah metode wawancara, observasi dan studi kepustakaan. Berdasarkan hasil studi maka dapat ditarik kesimpulan bahwa cara pemungutan pajak ada tiga sistem yaitu sistem pajak nyata, sistem pajak anggapan, dan sistem pajak campuran, aplikasi e-filling dapat mempermudah dalam melakukan pelaporan pajak, serta adanya permasalahan dalam koneksi internet. 

Institution Info

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Ekuitas