DETAIL DOCUMENT
Pengaruh Liquidity, Leverage, Dan Operating Capacity Terhadap Financial Distress Dengan Profitability Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Infrastruktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2020
Total View This Week0
Institusion
STIE Indonesia Banking School
Author
Wardhana, Aditya Kusuma
Subject
HF5601 Accounting 
Datestamp
2022-02-18 04:49:37 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis kemampuan profitabilitas dalam memoderasi pengaruh liquidity, leverage, dan operating capacity terhadap financial distress. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Sampel penelitian ini adalah 39 perusahaan infrastruktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2020. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa liquidity tidak berpengaruh terhadap financial distress, leverage berpengaruh positif terhadap financial distress dan operating capacity berpengaruh negatif terhadap financial distress. Profitabilitas dapat memoderasi hubungan liquidity dan leverage terhadap financial distress. Sedangkan untuk hubungan operating capacity terhadap finacial distress tidak dapat dimoderasi oleh profitability. Kata Kunci: Liquidity, Leverage, Operating Capacity, Profitability, Financial Distress. 
Institution Info

STIE Indonesia Banking School