DETAIL DOCUMENT
Faktor-faktor yang Berhubungan Dengan Stigma Masyarakat Terhadap Pasien Terkonfirmasi Covid-19 di Kampung Jagawana RT004 Desa Sukarukun Kecamatan Sukatani
Total View This Week0
Institusion
UNIVERSITAS MEDIKA SUHERMAN
Author
Nurfadilah (STUDENT ID : 130317469)
Retno Anggraeni Puspita Sari
Subject
UMS.NS01.018 
Datestamp
2023-08-03 14:42:45 
Abstract :
Awal tahun 2020 dunia dikejutkan dengan merebaknya virus yang belum pernah terdeteksi sebelumnya. Coronavirus adalah keluarga besar virus yang diketahui menyebabkan penyakit mulai dari flu biasa hingga penyakit yang lebih parah seperti Middle East Respiratory Syndrome dan Severe Acute Respiratory Syndrome. Tujuan penelitian ini untuk mengetehui faktor pengetahuan dan kecemasan masyarakat yang berhubungan dengan stigma masyarakat terhadap pasien terkonfirmasi Covid19. Penelitian ini menggunakan desain cross-sectional menggunakan kuesione. Metode penelitian ini adalah teknik sampel menggunakan total sampling, sampelnya sebanyak 67 responden. Analisa data yang digunakan adalah unuvariat danbivariat menggunakan uji chi square. Hasil dari penelian tidak ada hubungan kecemasan dengan stigma masyarakat terhadap pasien terkonfirmasi Covid19 dengan p valeu = 0,057. Tidak ada hubungan pengetahuan dengan stigma masyarakat terhadap pasien terkonfirmasi Covid19 dengan p value = 0,319. Tidak hubungan kecemasan dan pengetahuan dengan stigma masyarakat terhadap pasien terkonfirmasi Covid19. Bagi masyarakat disarankan untuk seluruh masyarakat khususnya masyarakat Kampung Jagawana agar menambah wawasan dan pengetahuan tertang Covid-19 bahwa pasien Covid-19 berstigma negatif dan masyarakat tidak boleh cemas terhadap virus Covid-19. 

Institution Info

UNIVERSITAS MEDIKA SUHERMAN