DETAIL DOCUMENT
Usability Evaluation dan Rekomendasi Perbaikan ELEN STT Nurul Fikri berdasarkan User Centered-Design
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri
Author
Zahidah, Hulwa
Subject
000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum 
Datestamp
2022-04-20 10:39:52 
Abstract :
STT NF Terpadu Nurul Fikri adalah salah satu instansi yang memanfaatkan teknologi untuk mengembangkan kegitan belajar mengajar dengan menggunakan e-learning sebagai media utama dalam proses perkuliahan. Akan tetapi, kondisi eLen saat ini masih kurang mendukung pembelajaran mahasiswa, hal ini dibuktikan dengan tidak tersedianya beberapa fitur pada eLen STT NF yang sebenarnya dibutuhkan oleh pengguna. Akan tetapi, kondisi eLen saat ini masih kurang mendukung pembelajaran mahasiswa, hal ini dibuktikan dengan tidak tersedianya beberapa fitur pada eLen STT NF yang sebenarnya dibutuhkan oleh pengguna. Hal ini juga didukung dari hasil penyebaran kuesioner yang mengacu pada usability, Jacob Nielson menegaskan bahwa eLen memiliki permasalahan. Dengan melihat permasalahan tersebut maka sangat perlu meningkatkan e-Len STT NF dengan cara membuat rancangan solusi desain dengan membangun prototipe berdasarkan kebutuhan pengguna dengan User-Centered Design (UCD). Selanjutnya, solusi desain akan diuji dengan menggunakan metode usability testing dan system usability scale untuk mengetahui apakah sudah sesuai dengan yang dibutuhkan pengguna. Jika sudah sesuai, maka akan dilakukannya implementasi Moodle dan selanjutnya dilakukan pengujian hasil implementasi Moodle dengan menggunakan user acceptance test (UAT). Kemudian hasil dari penelitian ini adalah sebuah rekomendasi prototipe dan implementasi serta evaluasi untuk eLen lebih baik kedepannya dan dapat digunakan mahasiswa secara masif. 
Institution Info

Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri