DETAIL DOCUMENT
Implementasi Sistem Informasi Pemasaran Afiliasi Berbasis Web pada Bogor Printing
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri
Author
Jibril, Maulana Muhammad
Subject
000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum 
Datestamp
2022-04-21 07:59:54 
Abstract :
Penilitian ini berfokus pada implementasi sistem informasi pemasaran affiliasi berbasis web untuk memudahkan transaksi jual-beli oleh Reseller percetakan undangan pernikahan di Bogor Printing dengan sistem pemasaran dan transaksi pembayaran yang terpusat melalui sistem informasi pemasaran affiliasi. Tujuan dari penelitian ini yaitu merancang, alur proses, mengembangkan, menerapkan dan evaluasi sistem informasi pemasaran afiliasi berbasis plugin WordPress Sejoli Membership pada Bogor Printing. Jenis penelitian ini ialah implementasi system, pengumpulan data dengan metode kuesioner dan evaluasi dengan metode skala likert. Setelah dilakukan penerapan system informasi pemasaran affiliasi berbasis WordPress berdasarkan kuesioner tingkat kepuasan penerapan system informasi diperoleh presentase 97,1.% dari Reseller, melihat dari skor penilaian presentase tersebut menunjukan bahwa penerapan system informasi pemasaran affiliasi berbasis web sudah baik sesuai dengan kebutuhan di perusahaan Bogor Printing. 
Institution Info

Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri