DETAIL DOCUMENT
INGKAT PENGETAHUAN KELUARGA PASIEN BPJS KESEHATAN TERHADAP PENERAPAN SISTEM PELAYANAN RUJUKAN DI IGD RSKH BATU
Total View This Week20
Institusion
Akademi Farmasi Putera Indonesia Malang
Author
Graitaningsih, Sulistyo
Lestari, Widji Siti
Subject
AP Aspek Kedokteran Umum 
Datestamp
2019-08-20 03:18:39 
Abstract :
IGD merupakan salah satu ujung tombak pelayanan kesehatan yaitu kegawat daruratan yang ada dirumah sakit. Keluarga pasien IGD belum semua mengetahui sistem rujukan, kelengkapan adminitrasi dan kasus kategori gawat darurat dalam pelayanan peserta BPJS. Tujuan penelitian ini sejauh mana pengetahuan keluarga pasien BPJS Kesehatan terhadap penerapan sistem pelayan rujukan di IGD, diharapkan keluarga pasien dapat memberi informasi ke masyarakat tentang prosedur ke IGD. Jenis penelitian deskriptif, populasi penelitian keluarga pasien BPJS yang datang di IGD bulan Februari 2018 sejumlah 339 orang, sampel penelitian 100 orang, instrument pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengetahuan keluarga pasien tentang kriteria fasiitas, prosedur pelayanan dan persyaratan terhadap sistem pelayanan rujukan dengan katagori baik. Diharapkan keluarga pasien BPJS Kesehatan bisa memberi atau menyebarkan informasi ke masyarakat peserta BPJS Kesehatan tentang prosedur berobat ke IGD Kata Kunci : BPJS Kesehatan, Keluarga Pasien, Sistem Pelayanan Rujukan. 
Institution Info

Akademi Farmasi Putera Indonesia Malang