DETAIL DOCUMENT
Penanganan Keluhan Penumpang Delay Sriwijaya Air SJ270 (DPS- DILI) oleh Staf PT Jasa Angkasa Semesta (JAS) di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali
Total View This Week0
Institusion
Politeknik Negeri Bali
Author
Sancibar, Nyoman Tegar Diva
Budarma, I Ketut
Widana, I Putu Krisna Arta
Subject
Sastra (dan Bahasa) Inggris 
Datestamp
2023-09-12 05:16:13 
Abstract :
Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penanganan keluhan penumpang delay SJ270 dan kompensasi apa saja yang di dapat .Metode yang digunakan adalah metode observasi, wawancara, dan kepustakaan. Hasil dari tugas akhir ini adalah terdapat tahapanan penannganan penumpang delay, yaitu persiapan,penanganan dan penanganan akhir Terdapat 2 kendala dalam penanganan penumpang delay, yaitu banyaknya penumpang yang compline karena sangat menyita waktu penumpang. 
Institution Info

Politeknik Negeri Bali