DETAIL DOCUMENT
Pendapat Masyarakat Dengan Hasil Metode Penyeduhan Kopi Rempah Dengan Menggunakan Metode V60 Dan Metode Tubruk
Total View This Week0
Institusion
Universitas Agung Podomoro
Author
Malachi, Matthew
Subject
Hotel Business 
Datestamp
2021-11-03 09:39:44 
Abstract :
Indonesia merupakan negara pengekspor kopi tebesar ke 4 menurut IDN times dengan jumlah ekspor 660.000-ton pertahun. Kopi mempunyai 2 jenis yang terkenal, yaitu Robusta dan Arabica. Di Indonesia, kopi juga dapat dibuat dengan menggunakan rempah- rempah yang menghasilkan kopi mempunyai rasa yang sangat unik seperti Kopi rempah bayumas yang mengandung rempahrempah diantaranya jahe merah, kapulaga, serai, dan kayu manis. Kopi rempah ini dipercaya mempunyai khasiat seperti mencegah sembelit dan melancarkan pencernaan. Kopi juga mempunyai berbagai macam seperti V60, Syphon, Aeropress, Moka Pot, dan sebagainya. Salah satu penyajian yang paling sederhana dan paling sering dilakukan ialah metode tubruk. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kesukaan masyarakat akan pengunaan metode yang berbeda saat pembuatan kopi rempah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dan data disebarkan dengan uji hedonik yang dilakukan kepada 30 responden. Berdasarkan uji hedonik, mendapatkan hasil dimana terdapat kesukaan pasa kategori warna, aroma, tekstur dan rasa. Hasil yang didapat dari penelitian ini yakni bahwa Kesukaan masyarakat terhadap Kopi rempah metode original dan V60 setara 
Institution Info

Universitas Agung Podomoro