DETAIL DOCUMENT
Keragaman dan Filosofi Rendang
Total View This Week0
Institusion
Universitas Agung Podomoro
Author
Poernomo, Mikhael Aldorino
Djiefri, Christian Vieri
Subject
Hotel Business 
Datestamp
2021-11-17 03:36:31 
Abstract :
Rendang telah menjadi budaya dan makanan tradisional Minang sejak lama, namun sebagian masyarakat masih belum mengetahui filosofi dan makna rendang. Salah satu budaya Minang adalah Tradisi Makan Bajamba. Makan Bajamba adalah acara dimana masyarakat Minang makan bersama dalam kelompok dan rendang adalah suatu keharusan. Namun sebagian masyarakat Indonesia masih belum mengetahui makna sebenarnya di balik rendang dan berpikir bahwa hanya daging sapi yang bisa digunakan untuk rendang padahal sebenarnya kita bisa menggunakan lebih banyak daripada hanya daging sapi. Orang hanya melihat rendang sebagai makanan tradisional dari Minang. Tapi, rendang jauh lebih dari sekadar makanan tradisional. Dalam proyek ini, penulis akan menguraikan semua filosofi dan jenis rendang dan menjelaskannya secara rinci, sehingga orang dapat lebih memahami tentang rendang. 
Institution Info

Universitas Agung Podomoro