DETAIL DOCUMENT
Uji Coba Pembuatan Scones dengan Menggunakan Tepung Ubi Ungu sebagai Subtitusi Tepung Terigu
Total View This Week0
Institusion
Universitas Agung Podomoro
Author
Setiawan, Elisabet Angie
Aileen R, Aprilia
Subject
Hotel Business 
Datestamp
2022-08-23 03:46:33 
Abstract :
Scones adalah produk panggang kecil yang dibuat menggunakan tepung sebagai bahan utama, telur, yogurt, sugar, butter, baking powder dan baking soda. Scones berasal dari Skotlandia, Irlandia dan Inggris; yang biasanya dihidangkan pada upacara minum teh. Ada dua bentuk scones yaitu bulat dan segitiga. Scones biasa disajikan dengan cream dan selai. Karakteristik scones yaitu kering dan mengandung banyak tepung. Oleh karena itu, Uji coba produk ini dibuat untuk membuat scones dengan menambahkan cita rasa ubi ungu dan menambahkan nilai dari scones dan mengenalkan bahan baku lokal dalam produk makanan Internasional. Uji coba dilakukan dengan menggunakan uji organoleptik dan uji hedonik. Hasilnya menggunakan analisis uji T berpasangan. Hasilnya menunjukkan bahwa tepung ubi ungu tidak dapat mensubtitusi tepung terigu 100%. Rasio tepung ubi ungu yang paling disukai ialah 70%. 
Institution Info

Universitas Agung Podomoro