DETAIL DOCUMENT
ANALISA PERHITUNGAN PENYUSUTAN ASET TETAP DAN DAMPAKNYA TERHADAP LAPORAN LABA RUGI PADA CV. DUA BERLIAN
Total View This Week0
Institusion
Politeknik Katolik Saint Paul
Author
HAYATI, NUR
Subject
Aset, Garis Lurus, Saldo Menurun, Jam Kerja 
Datestamp
2019-08-24 03:47:32 
Abstract :
Tujuan penelitian ini adalah untuk membandingkan metode yang digunakan perusahaan yaitu metode garis lurus dengan metode saldo menurun dan jam kerja. Data diperoleh langsung dari CV. Dua Berlian menganalisis dengan menggunakan 3 metode yaitu Metode garis lurus, Metode saldo menurun, dan Metode jam kerja. Data yang diperoleh berupa laporan keuangan Neraca dan Laba rugi. Hasil penelitian ini menunjukan jika perusahaan hanya menggunakan metode garis lurus maka nilai aktivanya dari tahu 2014 ke 2015 hasilnya tetap, tetapi jika perusahaan menggunakan metode garis lurus, saldo menurun dan jam kerja maka nilai aktivanya dari tahun 2014 ke 2015 mengalami penurunan. 

Institution Info

Politeknik Katolik Saint Paul