DETAIL DOCUMENT
PROSEDUR PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT BAPTIS BATU
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Malang
Author
Wilhelmina, Rika B
Subject
 
Datestamp
2022-09-02 03:24:27 
Abstract :
Wilhelmina Rika Bindi Sare ? Prosedur Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Di Rumah Sakit Baptis Batu?. Karya Tulis Ilmiah Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Malang Program Studi Diploma III Perekam Medis Dan Informasi Kesehatan . Dosen Pembimbing Drs. Taufiq Soeltanto, M Si Pendaftaran pasien Rawat Jalan adalah untuk memberikan pelayanan dari rumah sakit kepada masyarakat untuk untuk mendapatkan kesejahteraan dalam bidang kesehatan. Pelayanan Rekam Medis merupakan salah satu pelayanan penunjang medis di rumah sakit yang menjadi dasar peniliaian mutu pelayanan medik rumah sakit.Rekam medis pasien berisi informasi tentang catatan dan dokumen tentang identitas pasien, Secara sederhana yang dimaksud dengan pelayanan rawat jalan adalah pelayanan kedokteran yang disediakan untuk pasien tidak dalam bentuk rawat inap. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan cara pengumpulan data,dengan observasi, wawancara mendalam. Obyek Penelitian yaitu pelaksanaan Prosedur Pendaftaran Pasien di Rumah Sakit Baptis Batu. Analisis yang digunakan adalah deskriptif yaitu memaparkan hasil-hasil penelitian yang sesuai dengan keadaan sebenarnya dengan membandingkan teori yang terkait dalam penelitian Hasil prosedur pendaftaran pasien Tempat pendaftaran pasien di RS. Baptis Batu menjadi satu antara rawat jalan dan rawat inap. Pendaftaran pasien tugas pokoknya yaitu Menerima pendaftaran pasien yang akan berobat di rawat jalan/inap, Melakukan pencatatan pendaftaran (registrasi), Menyediakan dan mendistribusikan formulir-formulir rekam medis dalam folder dokumen rekam medis (DRM) bagi pasien yang baru pertama kali berobat (pasien baru) dan pasien yang datang pada kunjungan berikutnya (pasien lama) Alur prosedur pelakasanaan pendaftaran pasien rawat jalan Pasien baru adalah pasien yang baru pertama kali berobat ke rumah sakit dan belum memiliki nomor RM sedengkan pasien lama adalah pasien yang sudah pernah berobat di RS Baptis Batu dan memiliki nomor RM. Penulisan nama pasien dan identitas lainnya harus sesuai dengan kaidah yang berlaku. Sedangkan pasien lama adalah pasien yang sudah pernah berobat ke Rumah Sakit dan memiliki nomor Rekam Medis. Penulisa nama pasien dan identitas lainnya harus sesuai kaidah yang berlaku. Kata Kunci : Prosedur, Pendaftaran, Pasien. ABSTRACT Wilhelmina Rika Bindi Sare ?Procedure For Registration Of Outpatiens In Batu Baptist Hospital ?. Scientific Paper High School Of Admistrative Sciences (STIA) Malang Diploma III Study Program in Medical Recorders and Health Information. Advisor Lecturer Drs. Taufiq , MSi Outpatient patient registration is to provide services from the hospital to the community to abtain welfare in the health sector. Medical Record Services is one of the medical support services in hospitals which is the basisfor assesisng the quality of hospital medical records Patient medical records contain information about records records and documents about patient identity. Simply meant outpatient services are medical services provided for patients not in patients not in the form of hospitalization. This type of research is qualitative by collecting data, by observation, in-depth interviews. The object of research is the implementation of the Patient Registration Procedure at the Stone Baptist Hospital. The analysis used is descriptive, namely describing the results of research in accordance with the actual situation by comparing the theories involved in research Results of patient registration procedures Patient registration place at the hospital. Stone Baptist is one between outpatient and inpatient care. Patient registration is the main task of Receiving registration of patients who will be treated at outpatient / inpatient, Doing registration registration (registration), Providing and distributing medical record forms in the medical record document folder (DRM) for patients who are first for treatment (new patients ) and patients who come for the next visit (old patients) The flow of the procedure for the implementation of outpatient registration New patients are patients who first went to the hospital and do not have a RM number while the old patient is a patient who has already been treated at Baptist Stone Hospital and has a number of RM. Writing the patient's name and other identity must be in accordance with applicable rules. While old patients are patients who have already been treated at the hospital and have a Medical Record number. The writing of the patient's name and other identity must be in accordance with applicable rules. Keywords : Procedures, Registration, Patient 
Institution Info

Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Malang