DETAIL DOCUMENT
EVALUASI MANAJEMEN PERSEDIAAN BAHAN BAKU RUMPUT LAUT MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) PADA PT. SRI GUNTING PRATAMA MALANG
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Malangkucecwara
Author
ARDILLA, QONITA
Subject
Implementasi SAK PERSEDIAAN 
Datestamp
2021-12-08 04:01:13 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi manajemen persediaan bahan baku rumput laut pada PT. Sri Gunting Pratama menggunakan metode EOQ (Economic Order Quantity). Sumber data penelitian ini adalah data Persediaan Bahan Baku Rumput Laut Tahun 2018-2020. Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Berdasarkan hasil analisis data dari penelitian yang telah dilakukan diperoleh penghematan pada tahun 2018 sebesar Rp 2.402.851, tahun 2019 sebesar Rp 2.462.137 dan tahun 2020 sebesar Rp 2.553.083. Sehingga dapat disimpulkan bahwa penentuan kuantitas persediaan bahan baku dengan metode EOQ lebih efisien dibandingkan dengan kebijakan perusahaan. 
Institution Info

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Malangkucecwara