DETAIL DOCUMENT
PENGARUH KB SUNTIK 1 BULAN DAN KB SUNTIK 3 BULAN TERHADAP GANGGUAN SIKLUS MENSTRUASI (Studi di Puskesmas Desa Konang Kecamatan Konang)
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudia Husada Madura
Author
Nurfadilah, Nurfadilah
Subject
R Medicine (General) 
Datestamp
2021-10-01 04:07:57 
Abstract :
ABSTRAK Menstruasi merupakan sesuatu yang normal terjadi setiap perempuan normalnya 28 hari. Adapun gangguan siklus menstruasi meliputi oligomenore, polimenore, amenore. Akseptor KB suntik 1 yang mengalami gangguan mentruasi 1 (33%). Sedangkan KB suntik 3 bulan di dapatkan semua akseptor mengalami gangguan yaitu 4 amenore (57%). Tujuan penelitian ini Menganalisis Perbedaan Gangguan Siklus Mentruasi pada akseptor KB suntik 1 bulan dan KB suntik 3 bulan di Puskesmas Konang. Desain penelitian menggunakan Analitik Non Eksperimental dengan pendekatan Crossectional. Variable independen adalah KB suntik 1 bulan dan KB suntik 3 bulan dan Variable dependen adalah gangguan siklus mentruasi. Populasi pada KB suntik 1 bulan 15 responden sedangkan KB suntik 3 bulan 25 responden. Sampel KB suntik 1 bulan 13 responden sedangkan KB suntik 3 bulan 19 responden. Pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling. Instrument penelitian menggunakan Kusioner. Uji statistik menggunakan Uji Man Whitney. Beradasarkan hasil uji statistik Man Whitney diperoleh p value 0,001
Institution Info

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudia Husada Madura