DETAIL DOCUMENT
SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENILAIAN PEGAWAI MENGGUNAKAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (STUDI KASUS: PT. SURYA JAWARA ECO)
Total View This Week0
Institusion
STIKI Malang
Author
Arrizky, Rahmat Alifiansyah
Subject
Data management systems 
Datestamp
2022-01-24 04:19:59 
Abstract :
Pada saat ini, divisi dalam pekerjaan sangat banyak. Setiap divisi mempunyai target masing ? masing yang berbeda ? beda. Pada perusahaan juga mempunyai penilaian terhadap pegawainya yang dilakukan oleh HRD. Begitu juga di PT.Surya Jawara Eco. HRD sebagai orang yang mengatur kepegawaian mempunyai banyak pekerjaan, sedangkan penilaian pada perusahaan ini masih dilakukan secara manual Sehingga HRD kesulitan dalam memantau dan menilai pegawainya. Hal ini penting dalam perusahaan agar menjaga kualitas pekerjanya. Maka perlu adanya sistem untuk menunjang keputusan yang membantu HRD dalam menilai pegawainya. Sistem harus mencakup fitur yang digunakan untuk menilai pegawai dan memproses perhitungannya secara otomatis. Maka dari itu dengan tugas akhir ini akan membuat sistem penunjang keputusan dengan menggunakan metode AHP dan indikator KPI. Dengan tujuan agar sistem penunjang keputusan ini bisa menilai pegawai serta menghitung nilai pegawai secara otomatis menggunakan metode AHP. Kata Kunci : Sistem Penunjang Keputusan, AHP, KPI, penilaian pegawai 

Institution Info

STIKI Malang