DETAIL DOCUMENT
Pengaruh rasio keuangan dan kualitas auditor terhadap audit delay pada perusahaan consumer goods yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia tahun 2013-2017
Total View This Week0
Institusion
Universitas Trisakti
Author
Elisabet Suryani Wianto
Subject
Audit delay - Consumer goods company;Financial accounting - Auditor quality 
Datestamp
2019-05-24 00:00:00 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh rasio keuangan yaitu rasio likuiditas rasio solvabilitas rasio aktivitas dan rasio profitabilitas serta kualitas auditor terhadap audit delay Penelitian ini menggunakan 25 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI tahun 20132017 dengan menggunakan metode purposive sampling Data penelitian merupakan data sekunder yang diperoleh dari website BEI wwwidnfinancialscom Penelitian ini menggunakan regresi berganda dengan bantuan software SPSS Hasil analisis menunjukkan bahwa rasio likuiditas rasio solvabilitas rasio aktivitas rasio profitabilitas dan kualitas auditor tidak berpengaruh terhadap audit delay 
Institution Info

Universitas Trisakti