DETAIL DOCUMENT
Anteseden dari purchase behavior
Total View This Week0
Institusion
Universitas Trisakti
Author
Wahyu Hidayat
Subject
Management - Purchase behavior;Marketing management 
Datestamp
2019-09-20 00:00:00 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel Environmental concern terhadap Purchase Intention Perceived Value Personal Norm Willingness to PayPurchase Intention terhadap Purchase Behavior Variabel yang digunakan antaralain Environmental Concern Perceived Value Personal Norm Willingness to PayPurchase Intention Purchase Behavior Data penelitian ini diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada 170 responden sebagai masyarakat yang membeli dan mengkonsumsi produk ramah lingkungan yaitu sayuran organik dalam satu tahun terakhir Teknik pengambilan sample yang digunakan adalah PurposiveSampling Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah SEM Hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa Environmental Concern terhadap Purchase Intention terdapat pengaruh positif Perceived Value terhadap Purchase Intention terdapat pengaruh positif Willingness to Pay terhadap Purchase Intention terdapat pengaruh positif Purchase Intention terhadap Purchase Behavior terdapat pengaruh positif Perceived Value terhadap Purchase Intention tidak terdapat pengaruh positif Personal Norm terhadap Purchase Intention tidak terdapat pengaruh positif 
Institution Info

Universitas Trisakti