DETAIL DOCUMENT
Upaya meningkatkan motivasi dan hasil belajar matematika melalui belajar kooperatif model stad pada kelas viii Smp Negeri 55 Palembang tahun ajaran 2009/2010
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Palembang
Author
Sri Utari, Nim. 332006076
Subject
L Education (General) 
Datestamp
2018-11-24 02:19:48 
Abstract :
Dalam proses pembelajaran selama ini, siswa kurang dilibatkan sebagai penerima pengetahuan untuk lebih aktif berperan dalam proses pembelajaran serta kurang mengembangkan keterampilan sosial yang kelak dapat berguna dalam kehidupan masyarakat. oleh karena itu, dibutuhkan suatu alternatif untuk mengembangkan pembelajaran agar adanya peningkatan aktivitas, pola berpikir kritis, dan kreatif serta hasil belajar matematika siswa. Salah satu alternatif itu adalah pembelajaran melalui belajar kooperatif model STAD. Dari hal tersebut muncul pembahasan yaitu: 1. bagaimana peranan belajar kooperatif model STAD, dan 2. Bagaimana respon siswa dalam penerapan belajar kooperatif model STAD untuk meningkatkan hasil belajar. Tujuan dari penelitian adalah untuk mendeskripsikan peranan belajar kooperatif model STAD yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII SMP negeri 55 Palembang dan mendeskripsikan respon siswa dalam penerapan belajar kooperatif model STAD untuk meningkatkan hasil belajar 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Palembang