DETAIL DOCUMENT
Hubungan antara kecerdasan emosi dan stres siswa dengan prestasi belajar matematika pada remaja di SMAN 2 Batu / Irfan Anugerah Putra
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Malang
Author
Putra, Irfan Anugerah
Subject
 
Datestamp
2010-09-09 03:00:25 
Abstract :
ABSTRAK Putra Irfan Anugerah. 2009. Hubungan antara kecerdasan emosi dan stres siswa dengan prestasi belajar Matematika pada remaja di SMA Negeri 2 Batu. Skripsi Program Studi Psikologi Jurusan Bimbingan Konseling dan Psikologi Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang. Pembimbing (I) Dr. Adi Atmoko M. Si (II) Ika Andrini Farida S. Psi M. Psi. Kata kunci Kecerdasan Emosi Stres Prestasi Belajar Remaja Ditetapkannya nilai standar kelulusan yaitu 5 25 banyak siswa yang mengalami stres sehingga prestasi belajar matematika menjadi menurun. Matematika dianggap sebagai mata pelajaran yang sulit sikap terhadap mata pelajaran matematika tersebut membuat orang akan mengalami ketakutan dan menjadi malas. Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan antara kecerdasan emosi dan stres dengan prestasi belajar matematika. Penelitian dilaksanakan dengan rancangan deskriptif dan korelasional terhadap 134 sampel siswa SMAN 2 Batu. Data dikumpulkan dengan angket dan skala yang semuanya memiliki validitas konsistensi internal lebih besar dari 0 3 dan nilai reliabilitas Alpha Cronbach lebih besar 0 3. Data dianalisis secara deskriptif regresi linier dan regresi linier ganda menggunakan program SPSS 12 dan 15 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kecerdasan emosi berada dalam kategori agak tinggi (50 7%) stres berada dalam kategori agak tinggi (47 8%) dan prestasi belajar berada dalam kategori agak tinggi juga (36 6%). Kecerdasan emosi mempunyai hubungan positif dengan prestasi belajar (R 0 502 Fhitung 44 463 p 

Institution Info

Universitas Negeri Malang