DETAIL DOCUMENT
TINJAUAN YURIDIS TERHADAP TINDAK PIDANA DESERSI DALAM PUTUSAN No. 99-K/PM III-16/AD/XI/2021 DI PENGADILAN III – 16 MAKASSAR
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muslim Indonesia
Author
Jariah A., Ainun
Subject
K Law (General) 
Datestamp
2023-09-06 01:34:50 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis penerapan hukum pidana materil dan pertimbangan hukum Hakim terhadap tindak pidana desersi dalam putusan nomor 99-K/PM III-16/AD/XI/2021 di Pengadilan Militer III ? 16 MakassarPenelitian ini menggunakan metode normatif yang mempergunakan bahan hukum sekunder atau merupakan penelitian kepustakaan dengan pendekatan kasus putusan No. 99-K/PM III-16/AD/XI/2021 Di Pengadilan Militer III ? 116 MakassarHasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) dalam perkara No. 99-K/PM III-16/AD/XI/2021 Di Pengadilan Milter III ? 16 Makassar diterapkannya hukum pidana materil yang berdasarkan dari Kitab Undang ? Undang Hukum Pidana Mitier serta UNDANG UNDANG No 31 Tahun 1997 Tentang Peradilan Militer serta (2) pertimbangan Hakim dalam menjatuhi sanksi kepada terdakwa adalah dengan melihat keterangan dari Oditur Militer, keterangan saksi, dan alat bukti yang menjelaskan bahwa terdakwa melakukan tindak pidana desersi dengan pemberatan. Rekomendasi penelitian ini berdasarkan atas Tinjauan Yuridis Terhadap Tindak Pidana Desersi Dalam Putusan No. 99-K/PM III-16/AD/XI/2021 Di Pengadilan Militer III ? 116 Makassar 
Institution Info

Universitas Muslim Indonesia