DETAIL DOCUMENT
Perlindungan Hukum Tertanggung Akibat Kegagalan Investasi Yang Dilakukan Perusahaan Asuransi Jiwa Unitlink
Total View This Week0
Institusion
Universitas Airlangga
Author
Hening Cipta Putih W. Prayudi (STUDENT ID : 031111032)
Zahry Vandawati Chumaida (LECTURER ID : 0003047302)
Subject
HG8751-9295 Life insurance 
Datestamp
2020-05-27 08:26:29 
Abstract :
Asuransi Jiwa Unitlink merupakan produk asuransi yang memiliki fungsi proteksi sekaligus investasi. Tidak adanya pengaturan terkait Asuransi Jiwa Unitlink Dalam Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1992 tentang Usaha Perasuransian berpotensi menimbulkan permasalahan hukum dimana tertanggung sebagai pihak yang posisinya lebih lemah membutuhkan suatu mekanisme perlindungan tersendiri dalam hal terjadi kegagalan investasi yang dilakukan Perusahaan Asuransi Jiwa Unitlink. 
Institution Info

Universitas Airlangga