DETAIL DOCUMENT
KONFLIK MASYARAKAT ANTARA DESA MAREGAM DAN DESA MAREKOFO (DALAM KASUS TANAH) DI KECAMATAN TIDORE SELATAN KOTA TIDORE KEPULAUAN
Total View This Week43
Institusion
Universitas Negeri Gorontalo
Author
JULIA ADE (STUDENT ID : 221411002)
Dr. SASTRO M WANTU, SH., M.Si (LECTURER ID : 0003096605)
Dr. UDIN HAMIM, S.Pd, SH, M.Si (LECTURER ID : 0014087603)
Subject
L Education (General) 
Datestamp
2016-08-31 00:00:00 
Abstract :
ABSTRAK Julia Ade, Nim. 221 411 002, Jurusan Ilmu Hukum Kemasyarakatan Fakultas Ilmu Sosial Uniersitas Negeri Gorontalo 2015. Pembimbing: (1) Dr. Udin Hamim, S.Pd, SH, M.Si, (2) Dr. Sastro M. Wantu, SH, M.Si, Formulasi judul yang digunakan ..."Konflik Masyarakat Antara Desa Maregam Dan Desa Marekofo (Dalam kasus Tanah) di kecamatan Tidore Selatan, Kota Tidore Kepulauan Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini yaitu bagaimana cara untuk mengetahui mengapa sehingga terjadinya Konflik Masyarakat antara Maregam dan Marekofo pada Tahun 2004-2006 Kota Tidote Kepulaun. Serta untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang menyababkan terjadinya Konflik Masyarakat antara Maregam dan Marekofo pada Tahun 2004-2006 Kota Tidore Kepulauan. Metode yang dugunakan dalam Penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Dari permasalahan-permasalahan diatas dapat disimpulkan bahwa suatu permasalahan yang timbul karena adanya ganguan yang terjadi pada diri sendiri atau individu dari setiap orang, sehingga permasalahan yang terjadi di dalam masyarakat dapat menimbulkan konflik. Seperti halnya konflik yang terjadi di Desa Maregam dan Marekofo tentang perebutan tanah/wilaya yang diambil oleh masyarakat Desa Marekofo, sehingga masyarakat Maregang tidak tinggal dian untuk mengambil kembali tanah yang di rampas oleh masyarakat Desa Marekofo. Maka terjadilah konflik antara Desa Maregam dan Desa Marekofo. Kata Kunci : Konflik, Masyarakat, Tanah.  
Institution Info

Universitas Negeri Gorontalo