DETAIL DOCUMENT
Pengaruh Sasana Kafe Dan Sevice Quality Terhadap Loyalitas Konsumen Di Kafe Senewen Time Gayungsari Surabaya
Total View This Week0
Institusion
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
Author
Ellese Margaretha Kohsya, 171500040
Subject
H Social Sciences (General) 
Datestamp
2022-10-03 03:19:20 
Abstract :
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui apakah suasana kafe dan sevice quality mempunyaipengaruh terhadap loyalitas konsumen di kafe Senewen Time Gayungsari Surabaya. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu seluruh konsumen yang melakukan pembekian di kafe Senewen Time Gayungsari Surabaya pada bulan Oktober-November 2020 sebanyak 1554 orang.Teknik pengambilan sample menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sample yang digunakan 104 responden dengan menggunakan rumus ferdinand. Pengumpulan Data pada penelitian ini menggunakan kuisioner, dokumentasi, wawancara dan observasi. Adapun analisa data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisa regresi linier berganda, uji instrumen (Uji validitas dan uji relibilitas), uji asumsi klasik dan uji hipotesis (Uji-t dan uji-F) dengan bantuan software SPSS 24. Hasil penelitian ini menunjukkan suasana kafe dan service quality berpengaruih simultan terhadap loyalitas konsumen. Suasana kafe dan service quality berpengaruh secara parsial terhadap loyalitas konsumen. Kata Kunci : Suasana kafe, service quality dan loyalitas konsumen. 
Institution Info

Universitas PGRI Adi Buana Surabaya