DETAIL DOCUMENT
ANALISIS BAURAN PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN PADA KEDAI BUNDA FLAMBOYAN KAYU TANGI BANJARMASIN
Total View This Week0
Institusion
Universitas Islam Kalimantan M A B Banjarmasin
Author
Nisrina, Ghina Gusti
Subject
HB Economic Theory 
Datestamp
2019-10-02 01:06:55 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji : (1) bauran pemasaran yang digunakan berpengaruh terhadap peningkatkan omzet penjualan pada Kedai Bunda Flamboyan Kayu Tangi Banjarmasin, (2) kendala atau masalah dalam menerapkan bauran pemasaran tersebut berpengaruh terhadap peningkatkan omzet penjualan pada Kedai Bunda Flamboyan Kayu Tangi Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian deskriptif analisis dengan penelitian kualitatif dan merupakan penelitian survey. Responden dalam penelitian ini adalah pimpinan sekaligus pemilik rumah makan Kedai Bunda Flamboyan Kayu Tangi Banjarmasin. Hasil penelitian menunjukkan 1) bauran pemasaran yang digunakan berpengaruh signifikan terhadap peningkatan omzet penjualan pada Kedai Bunda Flamboyan Kayu Tangi Banjarmasin, 2) kendala atau masalah dalam menerapkan bauran pemasaran tersebut berpengaruh signifikan terhadap peningkatan omzet penjualan pada Kedai Bunda Flamboyan Kayu Tangi Banjarmasin. 

File :
15310019.pdf
Institution Info

Universitas Islam Kalimantan M A B Banjarmasin