DETAIL DOCUMENT
Analysis of Financial Performance at the KPRI Ihsan Ministry of Religion Office in Banjarmasin, Advisor I: Syahrani, Advisor II: Dwi Wahyu Artiningsih
Total View This Week0
Institusion
Universitas Islam Kalimantan M A B Banjarmasin
Author
Ramlah, Ramlah
Syahrani, Syahrani
Artiningsih, Dwi Wahyu
Subject
HB Economic Theory 
Datestamp
2019-11-09 07:05:44 
Abstract :
Koperasi merupakan salah satu lembaga keuangan non Bank yang cukup berperan dalam menumbuh kembangkan perekonomian Indonesia. Koperasi merupakan badan usaha dalam rangka membangun ekonomi rakyat berdasarkan asas kekeluargaan. Di lihat dari sejarah, koperasi dilahirkan sebagai usaha yang berperan dalam memajukan kepentingan perekonomian anggota koperasi tersebut. Dalam koperasi anggota sebagai pemilik dan pelanggan mempunyai posisi kekuasaan yang tertinggi, mereka mendirikan dan mengembangkan perusahaan koperasi untuk meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraannya. 

File :
15310203.pdf
Institution Info

Universitas Islam Kalimantan M A B Banjarmasin