DETAIL DOCUMENT
ANALISA DAN IMPELMENTASI KRIFTOGRAFI MENGGUNAKAN ALGORITMA BLOWFISH UNTUK MELAKUKAN ENKRIPSI DATA PADA DATABASE (Studi Kasus :Klinik Swadiri Pratama)
Total View This Week2
Institusion
STMIK Bumi Gora
Author
Samudra, Nanang
Subject
TA Engineering (General). Civil engineering (General) 
Datestamp
2021-02-27 02:32:19 
Abstract :
ABSTRAK Kriptografi merupakan sebuah tehnik penyandian pesan yang memiliki chiperteks dan di sandikan dengan kata kunci untuk mendapatkan plainteks atau kata yang sudah di sandikan. Dalam penelitian ini akan membuat sistem enkripsi kriptografi dengan Algoritma Blowfish. Algoritma Blowfish merupakan tehnik kriptografi yang termasuk dalam kriptografi simetris di mana pada proses enkripsi dan deskripsi menggunakan kunci yang sama. Adapun tujuan dari analisis dan pembuatan sistem ini adalah mengimplementasikan kriptografi Algoritma Blowfish untuk mengenkripsi data pasien pada database Klinik Swadiri Pratama di mana yang di enkripsi adalah Record dari data pasien dan data admin. Dalam hasil akhir yang di dapatkan bahwa Algoritma Blowfish dapat diterapkan dan darri hasil analisis ini peneliti mendapatkan hasil yang sama dari perhitungan manual dan hasil dari enkripsi sistem yang dibuat Kata- Kata Kunci : Kriptografi, chiperteks, plainteks, Algoritma Blowfish, SDLC (System Development Life Cycle). 
Institution Info

STMIK Bumi Gora