DETAIL DOCUMENT
PARTISIPASI ORANG TUA DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI SD GKST BADANGKAIA KECAMATAN LORE SELATAN KABUPATEN POSO
Total View This Week0
Institusion
Universitas Sintuwu Maroso Poso
Author
Sampo, Haslina
Subject
L Education (General) 
Datestamp
2020-07-07 06:57:03 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar partisipasi orang tua dalam pendidikan di SD GKST Badangkaia kecamatan Lore Selatan kabupaten Poso. Yang berlangsung pada bulan April sampai Juni 2017. Sampel penelitian ini seluruh siswa SD di SD GKST Badangkaia yang berjumlah 80. Data diperoleh melalui angket partisipasi orang tua. Analisis data seeara deskriptif dengan menggunakan teknik prosentase. Temuan hasil penelitian diperoleh bahwa partisipasi orang tua dalam bentuk jasa pelayanan sebanyak 49,40% dengan kategori cukup baik, partisipasi dalam bentuk pengembangan sekolah sebesar 56,53 kategori cukup baik Partisipasi dalam bidang teknis edukatif sebesar 9,04% dengan kategori sangat kurang, partisipasi dalam bentuk jasa konsultasi sebesar 51,80% dengan kategori cukup baik, demikian puia partisipasi dalam pengambilan keputusan sebesar 48,80%. Adapun partisipasi dalam bentuk pasif sebesar 95,20%. Seeara keseluruhan partsisipasi orang tua dalam proses pembelajaran di SD GKST Badangkaia berada pada kategori cukup baik dengan prosentase 51,80%. 

Institution Info

Universitas Sintuwu Maroso Poso