DETAIL DOCUMENT
PENTINGNYA PELAKSANAAN FUNGSI ADMNISTRASI DALAM MENUNJANG EFEKTIFITAS KERJA PEGAWAI PADA KANTOR CAMAT MORI ATAS KABUPATEN MOROWALI UTARA
Total View This Week0
Institusion
Universitas Sintuwu Maroso Poso
Author
Kasodu, Sarfin
Subject
JF1338 Public administration 
Datestamp
2020-07-08 02:04:17 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pentingnya Pelaksanaan Fungsi Admnistrasi Dalam Menunjang Efektifitas Kerja Pegawai Pada Kantor Camat Mori Atas, serta factor apa saja yang mempengaruhinya. Peneliti menggunakan metode deskriptif kualitatif dalam menjelaskan hasil penelitian menurut indikator yang sudah ditetapkan sebelumnya. Data yang digunakan dalam penelitian ini, masing-masing; data primer, 'yaitu data yang di peroleh dari hasil observasi dan wawancara serta data sekunder, yaitu data yang di kumpulkan melalui hasil studi pustaka dan melalui penelusuran dokumen-dokumen resmi yang ada kaitannya dengan pennasalahan penelitian. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa ; Pelaksanaan Fungsi Admnistrasi Dalam Menunjang Efektifitas Kerja Pegawai Pada Kantor Camat Mori Atas, belum dilaksanakan sebagaimana yang diharapkan. Akibatnya, efektifitas kerja pegawai tidak tercipta. Adapun faktor yang mempengaruhinya adalah; kepemimpinan Camat yang belum menempatkan pelaksanaan fungsi administrasi sebagai prioritas dalam menunjang efektifitas kerja pegawai. 

Institution Info

Universitas Sintuwu Maroso Poso