DETAIL DOCUMENT
HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN TINGKAT KEMANDIRIAN PERSONAL HYGIENE PADA ANAK USIA PRASEKOLAH DI DESA GAYUNGAN KECAMATAN GAYUNGAN SURABAYA
Total View This Week0
Institusion
Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
Author
SOETAWATI, WIDYA AYU
Subject
RT Nursing 
Datestamp
2024-01-12 08:04:03 
Abstract :
Dimasyarakat saat ini masih banyaksekali fenomena di temukannya pola asuh orang tua yang masih sangat membatasi tingkah laku pada anak dalam hal kemandirian personal hygiene seperti mengambil alih tindakan anak pada saat toileting, mandi, menggosok gigi, mencuci tangan, sehingga tindakan tersebut dapat mempengaruhi kemandirian anak. Penelitian ini bertujuan mengetahui Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Tingkat Kemandirian Personal Hygiene pada Anak Usia Prasekolah Di Desa Gayungan Kecamatan Gayungan Surabaya. Metode penelitian ini menggunakan metode analitik, dengan pendekatan cross sexional. Populasi seluruh ibu yang mempunyai anak usia prasekolah di desa Gayungan kecamatan Gayungan, sebesar 47 responden Sampel sebagian dari populasi dengan besar sampel yang di gunakan sebesar 42 responden. Sampling yang digunakan berupa simpel random sampling serta metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisi data menggunakan Uji Chi Square dengan nilai kemaknaan ? = 0,05 Hasil penelitian sebagian besar (89%) pola asuh otoriter dan sebagian besar menunjukkan tingat kemandirian yang mandiri dan uji chi square dengan nilai ?= 0,018 dan ? = 0,05 sehingga ?< ? dan H0 ditolak yang menunjukkan bahwa ada hubungan pola asuh dengan tingkat kemandirian anak di desa Gayungan Kecaatan Gayungan Surabaya. Pola asuh yang baik akan menunjukkan tingkat kemandirian yang mandiri.Kepada orangtua sebaiknya mengunakan pola asuh yang lebih mengutamakan komunikasi terutama kepada anak dan memberikan contoh untuk meningkatkan kemandirian anak dalam personal hygiene. 
Institution Info

Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya