DETAIL DOCUMENT
ANALISIS KENDALA KURIKULUM 2013 YANG DIHADAPI GURU IPA TINGKAT MADRASAH STANAWIYAH DI KECAMATAN BANGUN PURBA
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pasir Pengaraian
Author
ATIKA, -
Subject
500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika 
Datestamp
2019-11-26 09:00:36 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hambatan Proses Pembelajaran IPA dalam pelaksanaan Kurikulum 2013 bagi guru Madrasah Tsanawiyah di kecamatan Bangun Purba. Penelitian ini telah dilaksanakan dari bulan Januari sampai Februari 2019. Metode yang digunakan deskriptif dengan menggunakan angket. Populasi penelitian ini adalah 4 guru dari 3 sekolah. Hasil penelitian ini diperoleh dari analisis data angket dengan persentase rata-rata 85,23% dengan kriteria sangat baik. Kendala-kendala yang dihadapi guru (1) Rendahnya moral spritual, budaya, membaca dan meneliti masih rendah; (2) Guru lebih banyak menekan aspek kognitif; (3) Sistem penilaian kurikulum 2013 terlalu banyak aspek sehingga membuat guru sulit ; (4) Media untuk praktek masih kurang; (5) Kurangnya penguasaan IT oleh guru: (6) Lemahnya penguasaan bidang administrasi ; (7) Masih banyak guru yang belum mau menjadi manusia pembelajar ; (8) Seorang guru dituntut oleh terus menambah pengetahuan dan memperluas wawasannya, terlebih setelah diberlakukannya kurikulum 2013. 
Institution Info

Universitas Pasir Pengaraian