DETAIL DOCUMENT
Implementasi Program Kota Layak Anak Pada Kota Batu (DP3AP2KB Kota Batu)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Tribhuwana Tungga Dewi
Author
Hoar, LM
Lestari, AW
Setyawan, D
Subject
Implementasi.Program.Kota Layak Anak. 
Datestamp
2022-09-21 03:17:42 
Abstract :
Anak adalah bagian dari keberlangsungan hidup dan mampu bertanggung jawab atas keberlangsungan suatu negara. Kota Batu yang ikut mengadakan program kota layak anak mulai tahun pada 2014 dengan terbentuknya tim untuk merumuskan satgas anak dan Pada tahun 2017 kota batu meraih tingkat pertama KLA. Tujuan penelitian ini dapat mengetahui pelaksanaan program kota layak anak di kota batu. Untuk mengetahui faktor penghambat pelaksanaan program kota layak anak di kota batu. Jenis Penelitian pada kualitatif dengan pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data dengan Data Reduction, Display Data, dan Conclusion Drawing. Pembahasan pelaksanaan Program kota layak anak di kota batu dilaksanakan DP3AP2KB bersama PKK dan Desa/Kelurahan layak anak mensosialisasikan kepada masyarakat melalui Forum ramah anak dapat melaksanakan program layak anak, seluruh Desa/kelurahan harus memenuhi 24 indikator dan 5 klaster sehingga dapat dikatakan kota layak anak. Faktor yang mempengaruhi program layak anak adalah kurangnya kesadaran masyarakat dalam keterbatasan anggaran. 

Institution Info

Universitas Tribhuwana Tungga Dewi