Institusion
Universitas Tribhuwana Tungga Dewi
Author
Priyatna, R. C
Subianto, H
Nugroho, A.P
Subject
Alat Rumah Tangga, Kaulitas Produk, Value Stream Mapping
Datestamp
2022-02-15 04:43:26
Abstract :
Tujuan dari skripsi ini adalah sebagai pedoman untuk mengatahui kualitas produk melalui proses pengemasan produk alat rumah tangga yang dilakukan pada UD Rizky dalam rangka untuk menjaga dan meningkatkan kualitas dan nilai tambah pada produk alat rumah tangga
Dengan menerapkan metode Value Stream Mapping diharapkan dapat memberi manfaat dalam mengidentifikasi waste yang dapat menyebabkan terganggunya proses produksi sehigga dapat mempengaruhi kualitas produk, hal ini diperlukan untuk melihat penyebab waste sehingga kedepannya dapat diperbaiki dan dapat meminimalisir waste tersebut sehingga proses produksi dapat berjalan dengan lacar dan dapat tetap mejaga kualitas produk sesuai dengan yang diinginkan. Penelitian ini dilakukan pada UD Rizky Kota Batu.