DETAIL DOCUMENT
Strategi Pengembangan Usaha Peternakan Babi Di PT. Farm Delta Peniwen Makmur Kepanjen Kabupaten Malang
Total View This Week0
Institusion
Universitas Tribhuwana Tungga Dewi
Author
Dima, Heri Samba
Suroto, KS
Susanti, S
Subject
Pengembangan Usaha, Peternakan Babi, SWOT 
Datestamp
2022-02-15 04:43:51 
Abstract :
Di dalam penelitian ini mempunyai tujuan yang pertama yaitu agar mengetahui strategi dalam mengembangkan usaha peternak babi di PT. Farm Delta Peniwen Makmur kepanjen kabupaten malang yang kedua agar ketahui faktor apa saja yang pengaruhi pengembangan usaha ternak babi selanjutnya yang ketiga untuk mengetahui posisi usaha juga dilihat dari strategi usaha ternak babi di PT. Farm Delta Peniwen Makmur kepanjen kabupaten malang. Sedangkan yang manfaat dari penelitian ini yang pertama sebagai pedoman untuk perteman untuk ketahui bagaimana strategi pengembangan usaha ternak babi, dan yang kedua yaitu sebagi bahan acuan untuk peneliti selanjutnya yang relevan ketiga. Sebagai bahan informasi kepada petani peternak dalam evaluasi dalam pengembangan usaha ternak babi yang telah diusahakan, keempat ebagai persyaratan mahasiswa dalam menempuh tugas akhir. Selain itu daging babi dapat dinikmati dari berbagai kalangan masyarakat, baik dari masyarakat kalangan atas, kalangan menengah dan dari kalangan bawah. Dari latar belakang yang telah ditemukan, maka dilakukan penelitian tentang ?Strategi Pengembangan Usaha Peternakan Babi di PT. Farm Delta Peniwen Makmur Kepanjen Kabupaten Malang?. Untuk ketahui faktor internal seperti kelamahan dan kekuatan babi dan eksternal ancaman dari luar didalam usaha peternak babi yang mendukung pengembangan usaha di PT. Farm Delta Peniwen Makmur Kepanjen Kabupaten Malang dan untuk mengetahui atau menentukan strategi yang tepat untuk diterapkan di perusahaan dan pengembangan usaha peternakan babi di PT. Farm Delta Peniwen Makmur Kepanjen Kabupaten Malang. Menganalisis matrix IFE, matrix EFE, IE dan SWOT adalah metode analisis data yang digunakan. Alternatif strategi dari matriks SWOT yaitu untuk meningkatkan dan mempertahankan hubungan yang baik antara karyawan dan manager, kemitraan/distributor, pelanggan dan dinas terkait memperluas wilayah pemasaran serta meningkatkan dan mempertahankan kualitas daging babi tersebut. Pada bulan juli sampai agustus dilakukan. 

Institution Info

Universitas Tribhuwana Tungga Dewi