DETAIL DOCUMENT
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada Resto Converso Semarang)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Stikubank
Author
Rahayu, Ocni Dwi
Subject
H Social Sciences (General) 
Datestamp
2022-10-21 03:17:39 
Abstract :
Penelitian ini dibuat dengan bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Resto Converso Semarang. Objek penelitian ini adalah seluruh karyawan Resto Converso Semarang yang berjumlah 86 karyawan dengan jabatan yang berbedabeda. Pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan kuisioner. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode pemilihan sampel jenuh. Analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik analisis deskriptif dan analisis linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan dan motivasi tidak mempengaruhi kinerja karyawan, sendangkan kompensasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan Resto Converso Semarang. 
Institution Info

Universitas Stikubank