DETAIL DOCUMENT
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN J&T EXPRESS PALEMBANG (STUDI KASUS J&T EXPRESS MP MANGKUNEGARA)
Total View This Week0
Institusion
STIE Multi Data Palembang
Author
Yafie, M Badri
Subject
HB Economic Theory 
Datestamp
2021-09-13 07:31:51 
Abstract :
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif yang dilakukan pada pelanggan J&T Mp Mangkunegara Palembang. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dan membuktikan apakah kepuasan pelanggan J&T Mp Mangkunegara dipengaruhi oleh kehandalan, daya tanggap, jaminan, empati, dan bukti fisik. Sampel pada penelitian ini adalah pelanggan J&T di daerah Mp Mangkunegara. Sampelnya sebanyak 260 responden pelanggan J&T Mp Mangkunegara dengan metode non-probability, purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner pada pelanggan J&T Mp Mangkunegara dalam bentuk Google Form. Teknik analisisnya yaitu menggunakan software SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kehandalan, daya tanggap, jaminan, empati, dan bukti fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan 
Institution Info

STIE Multi Data Palembang